Rabu, 12 Oktober 2016

Produk Android 4G LTE murah Smartfren (3)



Inovasi terbaru sering muncul dalam bidang teknologi, terutama di sektor teknologi komunikasi. Di sektor teknologi komunikasi ini perubahan kerap terjadi bahkan dalam kurun waktu yang tidak lama. Teknologi terbaru yang tengah digandrungi oleh banyak kalangan di masyarakat sekarang adalah teknologi jaringan 4G LTE. Teknologi jaringan yang digadang – gadang memiliki kecepatan super ini berhasil menarik perhatian banyak pihak. Namun belum banyak brand yang meluncurkan produk dengan teknologi jaringan 4G LTE ini. Walaupun ada, biasanya dibandrol dengan harga yang cukup menguras kantong. Namun Anda jangan khawatir smartfren yang terkenal memiliki produk yang keren namun memiliki harga terjangkau sudah mulai mengeluarkan produk Android 4G LTE murah.

Jaringan 4G LTE memiliki banyak kelebihan, salah satu yang paling menonjol dari jaringa 4G LTE adalah kecepatnya daan koneksi internet. Selain dari itu koneksi jaringannya juga sangat stabil serta memiliki jangkauan yang sangat luas. Ada beberapa produk smartfren yang berbasis jaringan 4G namun memiliki harga terjangka. Salah satu Android 4G LTE murah yang dikeluarkan brand ini adalah andromax E. Andromax E divasilitasi dengan prosesor Qualcomm MSM8916 Snapdragon 410, Quad-core 1.2 GHz Cortex-A53 sehingga memiliki performa lebih mantap. Dilengkapi dengan dual SIM Card CDMA dengan jaringan 4G LTE & GSM memberikan keluasaan dalam memilih kartu pendamping. Dilengkapi dengan kamera ganda dengan kamera belakang 5 MP, auto Focus & LED Flash, Geo-tagging, touch focus, face detection, video 720@30fps dan kamera depan 5 MP, auto Focus & LED Flash. Dengan OS Android v5.0 Lollipop dapat menselancar dengan baik di dunia maya. Andromax E dilengkapi dengan layar touchscreen 4” sehingga nyaman saat digunakan dan lebih jernih. Andromax E 4G LTE dengan kelebihan yang dimilikinya tersebut hanya di bandrol dengan harga Rp. 999.000 saja.

Ada banyak produk Android 4G LTE murahselain dari androamax E yang dapat dijadikan pilihan salah satunya adalan andomax R2 yang memiliki kelebihan dengan teknologi volte.