Senin, 05 Desember 2016

2 Jenis Aneka Resep Masakan Nusantara yang Terbuat dari Daging Ayam


Daging ayam adalah salah satu jenis bahan makanan yang saat ini banyak digunakan oleh para ibu rumah tangga. Jenis daging yang satu ini menjadi salah satu jenis daging alternatif di tengah mahalnya jenis daging sapi yang saat ini ditawarkan oleh pedagang di berbagai tempat. Daging ayam pun bahkan kerap digunakan untuk membuat berbagai aneka resep masakan nusantara yang banyak sekali digemari oleh setiap orang dari berbagai kalangan. Beberapa jenis resep masakan yang terbuat dari jenis daging ayam yang bisa anda jadikan sebagai pilihan menu masakan di rumah diantaranya seperti berikut ini.

1 . Sop Ayam
Menu makanan ini termasuk ke dalam jenis menu makanan sehat karena dibuat dengan menggunakan berbagai macam jenis bahan yang sehat. Beberapa jenis bahan yang kerap dijadikan sebagai pilihan diantaranya seperti daging ayam, wortel, kol, kentang, brokoli dan berbagai jenis bumbu lainnya yang biasanya digunakan dalam pengolahannya. Sop ayam pun merupakan jenis menu makanan yang mudah sekali untuk dibuat di rumah dan cocok sebagai menu masakan keluarga tercinta. Sajikanlah menu ini secara rutin karena manfaatnya sangat baik sekali untuk kesehatan.

2 . Opor Ayam
Masakan ini termasuk ke dalam kategori jenis menu masakan tradisional yang sampai saat ini masih sering dijadikan sebagai olahan makanan oleh banyak orang khususnya para ibu rumah tangga. Jenis menu masakan ini terbuat dari potongan daging ayam baik itu paha maupun dadanya. Untuk racikan bumbu pun mudah sekali untuk anda buat sendiri di rumah dengan menggunakan bahan yang sederhana. Opor Ayam pun terkenal dengan kekentalan bumbu santannya yang gurih dan lezat.

Kedua aneka resep masakan nusantara di atas merupakan jenis resep yang bisa anda jadikan sebagai pilihan yang tepat sebagai menu rumahan yang mudah sekali untuk dibuat. Terlebih daging ayam merupakan salah satu jenis daging yang banyak digemari oleh setiap orang sehingga cocok untuk dihidangkan secara rutin. Semoga pemaparan artikel ini bisa anda jadikan sebagai referensi yang bermanfaat.